Apakah Indonesia Sudah Bangkit???

Bentar lagi kan kita memeringati Hari Kebangkitan Nasional pada tgl 20 Mei. Menurut anda apakah Indonesia sudah bangkit dr keterpurukanya……. dan sudah lebih baik dari tahun kemarnin???

Untuk sistem sudah lebih  baik namun tidak diikuti dengan Sumber daya manusia yang berkarakter , banyak orang – orang indonesia pinter  tapi tidak berkarakter itu lah yang membuat bangsa indonesia sulit untuk  maju. Satu pesan untuk wargaIndonesia  “Manjada Wajada”.

Kalau untuk sragen gimana???

Untuk Sragen : semoga dengan pemimpin yang baru dapat membuat lembaga kehidupan baru yang lebih asri

Ahmad Ilham

XI TKR 1

Kalau bangkit ada beberapa hal contohnya Tekhnologi. Hampir semua kalngan mengenal tekhnologi berbasis internet, kemudian dalam proses pembelajaran di laksanakan mulai terdapat berbagai variasi seperti yang di terapkan di sekolah kita ini SMK N 2 Sragen, dan beberapa hal yang belum berubah masih banya kasus- kasus korupsi dan praktek suao yang terjadi di lingkup mayarakat indonesia terus, bahkan di kebangkitan nasional ke 103 tahun  ini. Ada hal yang mngalami penurunan mislnya kinerja pemerintah yang semakin di ragukan dan beberapa hal lain yang mudah kita jumpai di sekitar kita.

Untuk Sragen: nitip pesan buat bapak Bupati yang baru,  semoga beliau mampu mengemban amanat dari rakyat dan mewujudkan sragen yang sejahtera

Yogi S.

XI TKK 1

 

Bagi saya sendiri sudah, tapi hanya beberapa persen. Kita masih melihat korupsi  dimana-mana, teroris pun juga masih berkeliaran.

Bagai saya kita sebaiknya menyatu. Karena menyatu kita bisa bangkit dari keterpurukan ini. Dan kita harus saling percaya…. seprtihalnya masyarakat percaya dengan wakil rakyat dan sebaliknya sebenarnya di Indonesia ini tinggal solidaritasnya saja yang kurang.

Kita bisa..!!

Dan kita mampu…!!

Untuk Indonesia tercinta…..

Untuk srage, saya ingin Sragen lebih maju dan lebih indah….

Seperti  slogannya  ASRI(Aman Sehat Rapi Indah). Dan saya berpesan untuk pemerintah tolong secepatnya jalan jurusan Gabukan / Gemolong (taraman) Segera di perbaiki karena jalannya rusak. Banyak sekali kecelakaan disana, dan untuk kendaraan beroda 4 tolong dong jangan buang sampah dijalan waktu mengendarai….. nanti bisa terjadi kecelakaan. Di samping itu masyarakat juga membantu…..

Mari kita bersatu

Jadikan Sragen

ASRI

Jazakumuwlahukukhairojaza

Irfan B P

XII TKK II

2 responses to “Apakah Indonesia Sudah Bangkit???

  1. keren nich madink, ada beberapa komentar pelajar….

    tapi syang bgt yg komentar kok cuma 3 orang, yg laen kmana……

    edisi berikutnya komentarnya di tambah ya…..

    X TKR 3

Leave a comment